Selasa, 01 November 2011

Fosforus (P)

Fosforus penting untuk kehidupan, terutama dalam metabolisme tumbuhan dan binatang. Kurang dari 60% tulang dan gigi adalah Ca3(PO4)2 atau  [3(Ca3(PO4)2.CaF2] dan rata-rata orang mengandung 3,5 kg kalsium fosfat dalam tubuhnya.  Foforus sebagai batuan fosfat digunakan sebagai bahan baku pembuatan pupuk fosfat. Fosfat juga digunakan untuk kembang api. Pada saat terbakar diudara, fosforus dapat memberikan awan yang bercahaya putih.

4P (s)  + 5 O2 (g) --------- P4O10 (s)


P4O6 dan P4O10 keduanya merupakan oksida asam karenanya air membentuk larutan asam fosfit dan asam fosfat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HIMNE SMA YP UNILA

  HYMNE SMA YP UNILA Ciptaan/Lirik : Bapak Riyan Hidayatullah Aransemen : Bapak Riyan Hidayatullah dan Pandu Watu Alam Produksi : Key9 Studi...